Nama Lengkap Bayi Laki Laki

35 Nama Lengkap Bayi Laki Laki Dan Artinya

Nama Lengkap Bayi Laki Laki – bayilelakiku.com. Bagi Bunda yang sedang menanti persalinan dan tengah mencari atau menyiapkan nama bagi sang anak, nama bayi laki-laki modern bisa menjadi salah satu pertimbangan dan opsi terbaik

Bagi Bunda yang menginginkan nama keren dan kekinian, Nama Lengkap Bayi Laki Laki dapat menjadi pilihan paling baik.

Ada banyak nama modern dari awalan A sampai Z yang aesthetic, keren, dan penuh makna indah seperti kuat, bijaksana, serta sukses.

Khusus bagi bunda yang memiliki buah hati berjenis kelamin laki-laki, inilah 35 nama lengkap bayi laki laki dan artinya dari 3 kata, langsung saja disimak!

Nama Lengkap Bayi Laki Laki

Nama Lengkap Bayi Laki Laki Yang Paling Baik Dan Indah

1. Adira Kayana Prasaja : Anak laki laki dermawan yang memiliki, kewibawaan dan kekuatan dalam menjalani kehidupannya
Adira : Kuat
Kayana : Dermawan
Prasaja : Kewibawaan, bersahaja

2. Aditya Febian Rayhan : Bayi laki laki yang disukai oleh Allah yang lahir dibulan februari dengan selamat dan kelak akan menajdi seorang pria yang memberikan manfaat bagi orang lain
Aditya : Matahari, surya
Febian : Lahir di bulan Februari
Rayhan : Disukai Oleh Allah

3. Fortunio Arsenio Raymond : Anak cowo yang gagah berani , penuh dengan keberuntungan dan menjadi pelindung yang bijaksana
Fortunio : keberuntungan
Arsenio : Gagah berani
Raymond : Pelindung yang bijaksana

4. Ahlam Faisal Rayatullah : Laki laki yang selalu dalam lindungan Allah, penuh dengan kesabaran dan mampu memisahkan antara haq dan yg batil
Ahlam : Impian, harapan, kesabaran
Faisal : Pemisah antara yang haq dan yang bathil
Rayatullah : pandangan/penglihatan Allah

5. Gracio Tristan Anindito : Lelaki yang gagah berani dan unggul dalam segala hal serta  selalu mendapat berkat dari Tuhan dalam kehidupannya
Gracio : Berkat
Tristan : Gagah berani
Anindito : Besar, unggul

6. Putra Alexi Maryanto : Anak laki laki yang lahir dibulan maret dengan selamat dan kelak akan menjadi pelindung bagi keluarganya
Putra : Anak laki-laki
Alexi : Penjaga, pejuang, pelindung
Maryanto : Lahir di Bulan Maret dengan selamat

7. Achazia Brigit Singgih : Anak laki laki yang terpelihara dengan baik, sehingga memiliki kekuatan dan kesungguhan dalam mencapai kesuksesan
Hafiz : Yang terpelihara
Brigit : Kekuatan
Singgih : Kesungguhan

8. Tamim Rendra Padantya : Pria gagah dan kuat yang dianugerahi kecerdasan dan keberuntungan dalam hidupnya untuk mencapai kedudukan yg tinggi
Tamim : Kuat
Rendra : Cerdas dan cenderung beruntung
Padantya : tempat tertinggi

9. Antoine Arga Adhyastha : Bayi laki2 yang memiliki jiwa pemimpin yang tinggi dan kelak akan menjadi seorang yg terkenal
Antoine : Orang yang populer di Eropa
Arga : Gunung yang tinggi
Adhyastha : Pengawas, pemerhati, pemimpin

10. Radmilo Febian Fidelyo : Anak cowo yang lahir pada bulan februari yang dapat dipercaya dan akan selalu bekerja untuk rakyat
Radmilo : Bekerja untuk rakyat
Febian : Lahir di bulan Februari
Fidelyo : Dapat dipercaya

11. Fadhil Arif Rahmani : Laki2 yang penuh keutamaan, kebijaksanaan dan kesayangan banyak orang dalam kehidupannya
Fadhil : Keutamaan
Arif : Bijaksana
Rahmani : Kesayanganku

12. Abid Muyassar Faruq : Anak pria yang merupakan ahli ibadah, yg dimudahkan dalam segala urusan serta menjadi pembeda antara kebaikan dan keburukan
Abid : orang yang beribadah
Muyassar : Yang dimudahkan
Faruq : Pembeda antara kebaikan dan keburukan

13. Alvin Adhyastha Galih : Laki laki tampan berkulit putih dan suka berfikir sebelum mengambil tindakan serta memiliki jiwa pemimpin yang tinggi
Alvin : Putih
Adhyastha : Pengawas, pemerhati, pemimpin
Galih : Suka berpikir

14. Badhrika Fakhriy Fasyin : Anak laki laki yang gagah berani, penuh dengan keagungan serta selalu emnebarkan sinar kebaikannya kepada orang lain
Badhrika : Gagah berani
Fakhriy : Keagungan
Fasyin : Yang bersinar

15. Gavriel Sangga Arnawarma : Anak laki-laki tampan yang diberi kekuatan oleh Tuhan seluas samudera, untuk selalu menolong siapa saja yang membutuhkan
Gavriel : Kekuatan Tuhan
Sangga : Sokong, membantu
Arnawarma : Samudera

Baca Juga :
25 Nama Panjang Bayi Laki Laki Yang Terbaru

16. Advaya Bobby Nayaka : Pria yang memiliki jiwa pemimpin yg cerdas dan mampu menyatukan bangsanya dalam kedamaian.
Advaya : kesatuan
Bobby : Sangat brilian
Nayaka : pemimpin

17. Bellamy Hoshi Maulana : Anak laki laki berwajah tampan nan indah,memiliki aura bintang serta mempunyai jiwa pemimpin yang cerdas
Bellamy : Teman yang indah
Hoshi : Bintang
Maulana : pengurus, pengatur, pemimpin

18. Aiko Indra Cakrawala : Bayi laki2 tercinta yang mempunyai jiwa berkelana dan memiliki semangat untuk mencapai cita-citanya yg setinggi langit
Aiko: Tercinta
Indra : Berkelana
Cakrawala : Lengkung langit, peredaran

19. Taoran Untaro Dawala : Anak laki laki yang memiliki kulit putih menyilauakan, selalu riang gembira dan pembawa kebahagiaan
Taoran: Bahagia dan riang
Untaro : Naik
Dawala : Putih menyilaukan

20. Faizan Ganendra Bahir : Pemimpin laki-laki pasukan dewa yang bijaksana dan selalu mampu menyinari kehidupannya dengan menebarkan kebaikan
Faizan : Pemimpin
Ganendra : Pasukan Dewa
Bahir : Bersinar dan berkilauan

21. Dzaky Dama Rangkaibumi : Anak laki-laki cerdas yang mampu merangkaibumi dengan ikatan kasih dari Tuhan
Dzaky : Cerdas
Dama : Ikatan Kasih
Rangkaibumi : Merangkai bumi

22. Pandji Hamzah Mahanipuna : Laki laki yang diberi kelebihan dan kekuatan oleh Tuhan berupa kecerdasan yang luar biasa
Pandji : Yang diberi kelebihan
Hamzah : Kuat
Mahanipuna : Amat sangat, luar biasa + Nipuna : Pintar

23. Idrus Yuan Aldari : Anak laki-laki yang memiliki hati yang mulia, diberi kekuatan seperti singa
Idrus : Singa
Yuan : Asli, original
Aldari : Mulia

24. Cahyadi Indra Wardana : Anak laki laki berwajah tampan dan indah sebagai hadiah yg berharga dari Tuhan dan memiliki keteguhan hati yg bijaksana
Cahyadi : Sinar yang indah
Indra : Teguh, bijaksana
Wardana : Hadiah yang bernilai

25. Adibrata Questa Bima : Lelaki pengelana yang memiliki tingkah laku yang unggul dan memiliki sifat seperti pandawa lima yang sangat kuat
Adibrata : Tingkah laku yang unggul
Questa : Pengelana
Bima : anggota pendawa yang sangat kuat

26. Daffa Daffa Zamzami : Bayi laki laki bangsawan yg mempunyai pertahanan dan penjagaan yang kuat serta memiliki kekayaan yg melimpah ruah
Daffa : Orang yang punya pertahanan yang kuat
Gregorius : penjaga
Zamzami : yang melimpah ruah

27. Darrel Lughawi Andana : Laki-laki tercinta yang selalu bertutur kata yg baik dan sopan serta selalu beribadah dengan baik.
Darrel : Yang tercinta
Lughawi : Bertutur baik
Andana : Beribadah dengan baik, sopan

28. Anwar Layana Narda : Cowo yang selalu diberi kepercayaan untuk mengalirkan cahaya kebahagiaan
Anwar : Sinar, Cahaya, Nur
Layana : Mengalir terus
Narda : Kepercayaan

29. Hoshi Hafiz Masato : Laki-laki yang memiliki aura bintang, mampu menjaga pertahanan dirinya dan selalu berbuat adil dalam hidupnya
Hoshi : Bintang
Hafiz : Penjaga
Masato : Keadilan

30. Alvino Putra Muwaffaq :Anak laki laki yang tampan dan putih serta akan menjadi orang yg sukses dikemudian hari
Alvino : Putih
Putra : Anak laki-laki
Muwaffaq : Sukses

31. Arion Izrael Pradipto : Anak lelaki pertama yang mempesona dan memikat hati serta selalu berjuang untuk mencapai kesuksesan
Arion : Mempesona, memikat hati
Izrael : Pejuangan kepada Tuhan
Pradipto : Cahaya, cemerlang, anak pertama

32. Angga Khalfani Pratama : Bayi cowo yang dilahirkan untuk menjadi pemimpin, memiliki tubuh yang ideal serta pembawa keuntungan
Angga : Badan, tubuh
Khalfani : Dilahirkan untuk menjadi pemimpin
Pratama : paling untung

33. Reynard Cleon Aryaguna : Pria tampan dan gagah berani yang sangat terkenal karena kemuliaan hati yang dimilikinya
Reynard : Gagah Berani
Cleon : Terkenal
Aryaguna : Mulia

34. Afwan Fuadi Zamzami : Lelaki yang dianugerahi hati,akal dan pikiran yang cerdas oleh Tuhan serta memiliki kekayaan yang melimpah ruah
Afwa : anugerah, kebajikan, paling baik
Fuadi : hati, pikiran, akal
Zamzami : yang melimpah ruah

35. Fairuz Gilman Arnawarma : Pemuda tampan dan menarik hati layaknya sebuah permata yang bersinar didalam samudera
Fairuz : Permata
Gilman : pemuda
Arnawarma : Samudera

Itulah artikel tentang 35 nama lengkap bayi laki laki dan artinya bermakna kuat, bijaksana, dan sukses. Pilihan nama bayi laki-laki modern manakah yang akan Anda gunakan?

To top