Nama Bayi Laki Laki Modern

Nama Bayi Laki Laki Modern Keren Dan Anti Pasaran

Nama Bayi Laki Laki Modern Keren – bayilelakiku.com. Pastinya setiap orangtua ingin memberikan nama terbaik kepada sang buah hati. Mama dan Papa bisa memilih nama bayi laki-laki modern yang akan menjadi doa baginya.

Ide nama yang diambil dari nama bayi laki laki modern keren merupakan salah satu opsi terbaik bagi calon Mama yang menginginkan nama keren namun tetap bermakna baik

Tak usah ragu lagi memilih nama-nama ini karena mengandung makna baik seperti tampan, berani, hingga terhormat yang bisa Bunda berikan kepada anak laki laki.

Seperti dirangkum bayilelakiku.com dari berbagai sumber, simak selengkapnya tentang nama bayi laki laki modern keren dan anti pasaran dari 2 kata yang bisa Mama dan Papa pilih untuk memberi nama si buah hati.

Nama Bayi Laki Laki Modern Keren

Rangkaian Nama Bayi Laki Laki Modern Keren Dan Artinya

1. Reynand Pratama : Bayi laki laki yang memiliki keberanian, keberuntungan dan juga sangat bijaksana.

Reynand : Bijaksana, besar, berani, kuat
Pratama : Paling untung

2. Andrian Nandana : Anak laki laki gagah berani yang sangat baik dan tangguh.

Andrian : Jantan, gagah, Berani
Nandana : Anak laki-laki

3. Adya Cullen : Anak lelaki pertama yang mempunyai wajah tampan.

Adya : Pertama, tidak ada bandingannya
Cullen : Sangat tampan

4. David Adelardo : Bayi laki2 yang lahir dari kalangan bangsawan yang baik, memiliki hati penyayang dan rupawan.

David : Yang dicintai
Adelardo : Pangeran

5. Dilan Abercio : Bayi laki laki pertama yang selalu setia pada Tuhannya.

Dilan : Lelaki setia
Abercio : Putra pertama

Baca Juga :
99 Nama Bayi Laki Laki Modern Berawalan A

6. Edwin Ravindra : Anak cowo yang sangat kuat, baik dan punya jalan hidup yang makmur.

Edwin : Sahabat yang makmur
Ravindra : Kekuatan

7. Elvan Fransisco : Bayi laki laki yang mempunyai kebebasan dan kekuatan.

Elvan : Kekuatan
Fransisco : Manusia yang bebas

8. Gibran Rahmani : Seorang laki laki yang pandai, berilmu dan sangat pengasih.

Gibran : Yang terpandai
Rahmani : Pengasih

9. Akihiro Yoshifumi : Bayi laki2 yang agung, berjiwa besar dan baik hatinya.

Akihiro : Keagungan yang sangat besar
Yoshifumi : Baik

10. Ivar Alcander : Laki laki yang kuat, baik dan punya kekayaan yang berlimpah.

Ivar : Perhiasan
Alcander : Kuat

11. Jauzan Wijayanto : Lelaki yang memiliki pribadi adil, baik dan hidup wijaya.

Jauzan : Anak tengah, adil
Wijayanto : Kejayaan

12. Alvino Michiavelly : Anak cowo yang berkulit putih dan memiliki wawasan yang luas.

Alvino : Putih
Michiavelly : Nama seorang ilmuwan

13. Nathan Arshad : Anak lelaki yang berhasil jadi pelindung umat manusia yang saleh.

Nathan : Pelindung
Arshad : Saleh, alim, yang beriman

14. Febian Achazia : Bayi laki laki yang lahir dibulan februari dengan selamata dan memiliki kedudukan yang tinggi.

Febian : Lahir di bulan Februari
Achazia : Seorang raja.

15. Yosep Arieli : Laki laki yang tangguh, baik dan juga tumbuh jadi pria yang luar biasa.

Yosep : Orang yang menambah
Arieli : Jantan

16. Raditya Zeroun : Anak laki2 yang cemerlang, bijak dan juga terhormat.

Raditya : Matahari
Zeroun : Bijak dan terhormat

17. Vincent Aristo : Anak laki laki yang berhasil tumbuh jadi penakluk dunia yang terbaik.

Vincent : Si penakluk
Aristo : Yang terbaik

18. Alden Daviandra : Seorang anak laki laki yang lahir dengan sifat seorang pelindung yang penyayang dan gagah berani.

Alden : Pelindung
Daviandra : Disayangi, Jantan

Baca Juga :
Nama Bayi Laki Laki Modern Indonesia Yang Paling Bagus

19. Nevan Kendrick : Anak cowo yang berhati suci, baik dan berjiwa kepemimpinan.

Nevan : Suci, orang suci kecil
Kendrick : Seorang pemimpin

20. Lais Adhitama : Bayi laki2 berwajah tampan yang berani dan berparas indah.

Lais : Berani
Adhitama : Tampan, indah dan memiliki keutamaan

21. Irfan Naraya : Bayi laki laki yang memiliki harapan baik dan pengetahuan yang luas.

Irfan : Pengetahuan
Naraya : Harapan semua mahluk

22. Ilham Faresta : Bayi laki laki yang akan selalu menunjukan jalan kebanaran dengan disertai kepribadian layaknya malaikat.

Ilham : Wahyu/Petunjuk
Faresta : Malaikat

23. Farrel Horation : Anak lelaki yang berani, baik dan mampu mempergunakan waktu sebaik-baiknya.

Farrel : Manusia yang berani
Horation : Penjaga waktu

28. Harun Archelaus : Seorang pangeran yang akan membawa kecerahan bagi seluruh orang.

Harun : Pembawa terang
Archelaus : Pangeran

Baca Juga :
35+ Nama Bayi Laki Laki Modern Awalan W Beserta Artinya

29. Gavriel Fergus : Anak laki2 yang diberkahi kekuatan hati dan jiwa dari Tuhannya.

Gavriel : Kekuatan Tuhan
Fergus : Kekuatan dari Tuhan

30. Carlos Rakhshan : Bayi laki laki kuat yang tersu menerangi kehidupan banyak orang.

Carlos : Kuat
Rakhshan : Kilatan cahaya

Sekian ulasan tentang nama bayi laki laki modern keren dan anti pasaran bermakna tampan, berani, dan terhormat. Lihat juga artikel bayilelakiku.com yang lain untuk mencari nama bayi laki-laki modern terbaru yang bisa langsung Bunda dan Ayah baca di situs ini.

To top