Nama Bayi Laki Laki Jawa Nama Bayi Laki Laki Pertama

Nama Bayi Laki Laki Pertama Dari Jawa

Nama Bayi Laki Laki Pertama Jawa – bayilelakiku.com. Deretan nama bayi laki-laki dari berbagai bahasa dapat Bunda jadikan sebagai referensi referensi terbaik, karena nama adalah sebuah doa dan harapan bagi anak putra mereka.

Memberikan nama nama bayi laki laki pertama jawa bisa menjadi pilihan yang tepat untuk sang anak yang akan lahir.

Nama-nama dengan berbagai bermakna seperti pertama, kemuliaan, serta keberuntungan ini sangat cocok untuk disematkan pada anak kesayangan.

Dikutip dari berbagai sumber, inilah dia nama bayi laki laki pertama dari jawa dari 3 kata yang memiliki arti baik merupakan harapan dan doa yang dipanjatkan orang tua untuk si kecil.

Nama Bayi Laki Laki Pertama Jawa

Nama Bayi Laki Laki Pertama Bahasa Jawa

Berikut ada beberapa nama anak laki laki pertama dari jawa. Nama-nama tersebut mayoritasnya bermakna anak pertama. Mungkin salah satu diantara namanya cocok buat penamaan putra tampan Ayah/Bunda.

  • Eko

Jika Mama tengah cari ide nama untuk anak pertama, anda bisa memakai nama Eko. Karena nama tersebut bermakna “Anak pertama”. Selain itu, nama ini juga diambil dari bahasa jawa kuno.

  • Prayogi

Nama Prayogi ini bermakna “Kebenaran yang pertama”. Nama ini juga sering kali dipakai untuk penamaan anak sulung. Selain itu, nama Prayogi juga bisa menjadi harapan, agar kelak si kecil menjadi anak laki laki yang selalu menebarkan kebenaran dan lahir pertama.

  • Purwo

Nama Purwo berasal dari bahasa jawa yang artinya “Permulaan, pertama”. Nama ini juga bagus lho jika menjadi nama depan buah hati anda. Karena, namanya terlihat bagus dan mudah diucapkan.

  • Adipramana

Dalam bahasa jawa nama ini bermakna “penguasa pertama”.  Sebagai harapannya dengan nama ini, kelak si kecil akan jadi sosok penguasa pertama yang arif bijaksana.

Kepoin Juga : Kumpulan Nama Anak Terakhir Laki Laki 

  • Purwa

Nama bayi laki laki satu ini merupakan bentuk lain dari “Purwa”. Sehingga artinya pun sama yakni “pertama, permulaan”.

  • Arsaji

Dibalik nama ini ada sebuah makna indah. Yakni “anak yang lahir pertama”. Sehingga tak heran dengan arti seperti itu, nama ini menjadi pilihan nama anak laki laki pertama yang bagus dan keren.

  • Adiputra

Arti dari nama ini ialah “putra pertama atau pangeran pertama”. Nama ini juga berasal dari bahasa jawa.

  • Barep

Nama bayi laki laki jawa anak pertama ini kerap jadi ide nama yang unik. Karena, jarang sekali orang tua yang menjadikannya sebagai ide. Selain itu, kata Barep dalam jawa juga artinya anak pertama.

  • Ankawijaya

Makna dari nama tersebut adalah kemuliaan dan kejayaan pertama. Yang harapannya dengan pemberian nama tersebut, nantinya putra tampan anda akan menjadi anak laki laki pertama yang mulia dan penuh dengan kejayaan.

  • Prabowo

Nama bayi laki laki satu ini tentu tak asing terdengar di telinga. Karena, nama ini cukup populer dan terkenal. Apalagi, arti dari nama Prabowo adalah “anak pertama yang berkepribadian baik”. Pasti dengan kandungan arti sebagus ini akan jadi incaran semua orang tua.

Lihat Juga : Nama Bayi Laki Laki Untuk Anak Keempat

Rangkaian Nama Bayi Laki Laki Anak Pertama Jawa

Dibawah ini ada 6 rangkaian nama bayi laki laki jawa anak pertama. Yang mungkin diantara nama-nama berikut ada yang berkenan dihati anda.

1. Harjo Purwa Bamantara

Gabungan nama Harjo Purwa Bamantara merupakan salah satu ide nama anak laki laki jawa anak pertama. Yang mana bermakna sebagai anak laki laki yang lahir dalam keadaan selamat, penuh keberuntungan dan lahir pertama. Selain itu, ia juga kelak akan menjadi sosok penguasa yang tangguh dan luar biasa.

2. Candra Byakta Adipramana

Dibalik nama ini ada sebuah arti yang baik. Yakni bayi laki laki yang terus bersinar, penuh kelemburan, terang dan kelak memiliki sifat kepemimpinan yang luar biasa. Disamping itu, Mama juga bisa menggunakan nama Candra sebagai nama sapaannya.

3. Eko Dewangga Hastanta

Jika Mama ingin memberikan nama anak pertama dari jawa, anda bisa memberikan nama Eko Dewangga Hastanta. Yang mana bermakna sebagai anak laki laki pertama yang tumbuh kembang dengan baik dan memiliki perasaan yang tajam.

4. Janu Leksana Adiputra

Nama Janu Leksana Adiputra memiliki arti sebagai anak laki laki yang mempunyai kelebihan baik, bermasa depan indah dan merupakan anak pertama yang gagah berani. Selain itu, nama ini juga termasuk dalam nama bayi laki laki bahasa jawa untuk anak pertama.

5. Kaesang Arsaji Wibowo

Apabila Mama/Papa belum ada ide tentang nama bayi pertama, anda bisa memberikan nama Kaesang Arsaji Wibowo. Yang artinya anak laki laki keturunan ningrat yang gagah berani, bersikap wibawa dan merupakan anak sulung. Terlepas dari itu, anda juga bisa menggunakan nama Kaesang sebagai nama panggilannya. Sebab, nama tersebut bagus, keren dan juga populer.

Kepoin Juga : Kumpulan Nama Bayi Laki Laki Pertama Dari Kristen

6. Purwa Kusuma Yudhoyono

Arti dari nama bayi laki-laki jawa ini adalah bayi laki laki pertama yang mampu memulai kehidupannya dengan baik, sentosa dan memiliki jiwa kemenangan dalam dirinya.

Sekian penjelasan tentang nama bayi laki laki pertama dari jawa bermakna pertama, kemuliaan, dan keberuntungan. Lihat juga artikel bayilelakiku.com yang lain untuk mencari nama bayi laki-laki dari berbagai bahasa terbaru yang bisa langsung Mama dan Papa simak di website ini.

To top