Nama Bayi Laki Laki Yang Lahir Di Bulan Syaban

Nama Bayi Laki Laki Yang Lahir Di Bulan Syaban, Cocok Jadi Pilihan Tahun 2022

Nama Bayi Laki Laki Yang Lahir Di Bulan Syaban – bayilelaliku.com. Apakah Mama sedang mencari nama bayi laki-laki menurut bulan lahir? Tak sedikit ide nama bayi yang terinspirasi dari bulan kelahiran sang buah hati.

Deretan nama bayi laki laki yang lahir di bulan syaban cocok digunakan untuk menyusun rangkaian nama si kecil. Terutama jika hari atau tanggal HPL Anda mendekati atau berada pada bulan tersebut.

Dengan makna bulan, jujur, serta pemberani tentu nama nama ini pantas menjadi pilihan terbaik untuk setiap calon orang tua

Melansir dari berbagai sumber, di bawah ini adalah rekomendasi nama bayi laki laki yang lahir di bulan syaban, cocok jadi pilihan tahun 2022 dari 3 kata yang bisa bunda jadikan pilihan terbaik!

Nama Bayi Laki Laki Yang Lahir Di Bulan Syaban

Nama Bayi Laki Laki Yang Lahir Di Bulan Sya’ban

  • Syaban

Nama Syaban merupakan pilihan paling pas buat Anak laki laki Mama yang lahir pada bulan ketiga. Karena, nama ini bermakna lahir di bulan Sya’ban. Apalagi, pada bulan Syaban bertepan di bulan Maret. Jadi, nama ini bisa menjadi inspirasi paling keren untuk jagoan kecil Mama.

  • Sadad

Nama bayi laki laki satu ini, bermakna “Bertindak tepat dan jujur”. Nama Sadad ini juga amat cocok jika di berikan untuk Anak Bunda yang lahir pada bulan apapun. Termasuk, putra Anda yang lahir di bulan syaban. Mungkin, nama ini dapat jadi pilihan pas untuk nama sekaligus doa anak lelaki Mama.

  • Shabir

Masih saja sulit memberikan nama untuk sang putra? Jika iya, tak ada salahnya berikan nama Shabir untuk anak lelakinya. Karena, nama tersebut berarti “Penyabar”. Selain itu, nama ini pun dijamin cocok buat menjadi nama depan dan nama tengah untuk Anak tercinta Ayah/Bunda.

  • Saddam

Dalam bahasa islami, nama Saddam artinya “Penggaris yang kuat”. Yang artinya kelak anak Mama menjadi seorang anak yang keras kepala, baik dan tangguh. Selain itu, nama tersebut juga termasuk dalam nama anak laki laki lahir di bulan Syaban.

Rangkaian Nama Bayi Bagus Untuk Anak Laki Laki Yang Lahir Di Bulan Sya’ban

  • Saiful Islam Ziyauddin Artinya Laki-laki yang memancarkan cahaya agama sebagai pembela Islam
  • Adrian Biantara Tariq Artinya Seorang anak laki laki pemberani yang berkuasa dan terang.
  • Insani Aditya Syabani Artinya Bayi laki-laki yang dikenal oleh banyak orang, anugerah di bulan Syawal dan penuh jiwa kemanusiaan.
  • Yasir Danendra Amrullah Artinya Bayi lelaki kaya yang menjadi seorang raja yang adil dan agung.
  • Khair Alfarezi Sya’ban Artinya Bayi laki laki pemberian Allah yang selalu semangat dan lahirnya di bulan Syaban.
  • Abbad Nailun Nabhan Artinya Laki-laki yang rajin beribadah dan memperoleh kemuliaan.
  • Bilal Hafidz Davanka Artinya Anak lelaki pilihan Tuhan yang saleh dan taat pada agama.
  • Ezra Chairi Masykur Artinya Seorang penyelamat dunia yang baik hati dan selalu bersyukur atas rahmat Tuhannya.
  • Sya’ban Alimullah Artinya Anak laki laki yang lahir di bulan Sya’ban yang berada di jalan Allah.
  • Sadad Al-Wafa Artinya Anak laki laki yang selalu bertindak tepat dan menepati janji
  • Bartram Athaya Sadajiwa Artinya Bayi laki laki yang diagungkan, pemberani dan kehidupan yang penuh rasa kebahagiaan.
  • Akmal Maasi Abdullah Artinya Anak laki-laki yang lahir bulan Maret dan menjadi hamba Allah yang cerdas.
  • Barra Fazaira Aydan Artinya Anak laki laki berkah Tuhan yang lahir ketika fajar dan penuh semangat dalam dirinya.
  • Carim Haidar Fauzan Artinya Seorang putra dermawan yang berani dan wijaya.
  • Shauqi Haidar Irsyad Artinya Anak laki-laki yang berwewenang tinggi, berani dan penyayang.
  • Tabish Jalalu Isam Artinya Anak lelaki yang jadi sang pelindung dunia yang mulia dan cemerlang.
  • Kaivan Kahfi Nayaka Artinya Bayi laki laki yang memiliki harapan baik, tangguh dan tampan.
  • Ahmad Aqeel Tsaniy Artinya Anak laki-laki kedua yang terpercaya, jujur, dan terbaik.
  • Sabiq El-Insi Bi’Ulumih Artinya Anak laki laki yang mengalahkan manusia dengan yang lainnya memakai banyak pengetahuan.
  • Saskara Akbar Fathul Islam Artinya Laki-laki dengan kebenaran dan kemurnian yang besar sebagai pembuka kejayaan Islam.
  • Daffa Kahraman Artinya Anak laki-laki yang memiliki sifat pembela bagaikan pahlawan.
  • Lyman Rafardhan Artinya Bayi lelaki yang jadi sosok prajurit yang bercahaya.
  • Sarhan Mahanta Barakah Artinya Anak cowok yang sangat perkasa, penuh berkah dan selalu di beri jalan kemudahan Tuhan.
  • Ghani Mahadhi Artinya Bayi laki-laki kaya yang mulia hatinya.
  • Natha Yafiq Rahman Artinya Anak cowok yang kelak jadi sang pelindung yang mulia dan elok.
  • Yazdan Zafar Pramudya Artinya Bayi laki laki yang punya belas kasihan tinggi, menang dan pandai.
  • Afi Sadid Qauluh Artinya Anak laki laki yang pemaaf dan ucapannya selalu benar.
  • Radi Shaharyar Syaban Artinya Laki laki berkah Tuhan yang berjiwa pemimpin dan lahirnya pada bulan Syaban.
  • Parsa Sanaullah Artinya Bayi laki laki saleh yang baik budi serta taat beribadah pada Allah.
  • Najwan Habib Jazeel Artinya Anak lelaki yang penuh kasih sayang, menang dan punya kemampuan hebat.
  • Nahyan Rasendriya Rizqi Artinya Bayi laki laki yang arif bijaksana, pandai dan penuh rezeki dari Allah.

Nama Bayi Laki Laki Terbaru Awalan S

  1. Sa’di : Yang bahagia, senang
  2. Saban : Tenang
  3. Sabeni : Tegas, pemberani
  4. Saddam : Penguasa yang perkasa
  5. Safwan : Hati yang bersih dan ikhlas
  6. Sahasika : Pemberani
  7. Sahir : Teman
  8. Saidi : Suka membantu, bahagia, dan pandai
  9. Sakha : Anak dermawan
  10. Sakti : Kekuatannya besar
  11. Salvo : Yang sehat
  12. Sambara : Siap membela kebenaran
  13. Samudra : Lautan
  14. Sanaullah : Taat beribadah kepada Allah
  15. Sandya : persatuan
  16. Sannan : Berani, tak pernah gentar
  17. Sano : Putih, cerah
  18. Sapari : Bulan Safar
  19. Saputra : Kesejahteraan alim dan pintar
  20. Sarfaraz : Raja, pemimpin
  21. Sarhan : Kemudahan
  22. Sarim : Anak yang memiliki hati besar, dan keberanian seperti singa
  23. Satoshi : Cepat dalam berpikir, bijak
  24. Satya : Tulus hatinya
  25. Satyam : Punya Sifat jujur dan benar
  26. Savero : Terang
  27. Sebastian : Anak dihormati semua orang
  28. Sereno : Yang hidup tenang
  29. Setiaji : Cahaya Suteja
  30. Setu : Bayi yang lahir hari Sabtu
  31. Sharma : Perlindungan, kebahagiaan
  32. Shauqi : Penuh kasih sayang
  33. Sidi : sempurna
  34. Sidiq : Anak yang jujur dan tak suka berbohong
  35. Sidqi : Kebenaranku
  36. Sikandar : Yang berjaya
  37. Siman : Lelaki yang lembut hati
  38. Sofyan : Sangat Cerdas
  39. Sonnie : Anak Laki laki
  40. Stefano : Seorang pria yang memakai mahkota
  41. Steven : Mahkota atau seseorang yang diberi mahkota
  42. Sudira : pemberani
  43. Sujana : Pandai
  44. Sultan : Raja
  45. Surya : Matahari
  46. Sutisna : Kehendak yang baik
  47. Suzu : Berumur panjang
  48. Syabil : Bintang
  49. Syaddad : Yang perkasa
  50. Syafiqi : Berbelas kasih
  51. Syahran : adil, sempurna
  52. Syahrizal : Memiliki hati yang tulus
  53. Syandana : mengalir terus
  54. Syehan : Imam besar

Itulah rekomendasi tentang nama bayi laki laki yang lahir di bulan syaban, cocok jadi pilihan tahun 2022 bermakna bulan, jujur, dan pemberani. Pilihan nama bayi laki-laki menurut bulan lahir manakah yang akan Bunda gunakan?

To top