Nama Bayi Laki Laki Indonesia

Nama Bayi Laki Laki Terinspirasi Artis Indonesia

Nama Bayi Laki Laki Terinspirasi Artis – bayilelakiku.com. Pada kesempatan kali ini, kami akan membahas tentang nama bayi laki-laki yang terinspirasi dari artis-artis Indonesia. Pemberian nama bagi buah hati merupakan momen penting dalam kehidupan orangtua. Tidak jarang, mereka mencari inspirasi dari tokoh publik, termasuk para artis yang memiliki pesona dan bakat luar biasa. Artikel ini akan membahas beberapa nama bayi laki-laki yang unik dan terinspirasi dari artis-artis Indonesia terkenal.

Memilih nama bayi yang tepat tidak hanya memberikan identitas, tetapi juga menggambarkan harapan dan keinginan orangtua untuk masa depan sang buah hati. Dalam artikel ini, kami akan memberikan beberapa contoh nama bayi laki-laki yang diambil dari artis Indonesia dengan gaya bahasa yang mudah dipahami oleh semua orang.

Tak hanya itu, kami juga akan mengulas makna dan arti dari setiap nama yang kami rekomendasikan. Dengan begitu, Anda dapat mengetahui latar belakang nama tersebut dan memilih yang paling sesuai dengan keinginan dan kepercayaan Anda.

Jadi, bagi Anda yang tengah mencari inspirasi dalam memberi nama bayi laki-laki, tetaplah bersama kami. Mari kita jelajahi dunia seni peran Indonesia dan temukan nama bayi yang unik serta terinspirasi dari artis-artis terkenal tanah air.

Nama Bayi Laki Laki Artis

1. Abdurrahim Arsyad
Abdurrahim : Pelayan
Arsyad : Petunjuk
Abdurrahim Arsyad yang lebih dikenal dengan panggilan Abdur (lahir di Larantuka, Nusa Tenggara Timur, Indonesia, 6 April 1988; umur 31 tahun) adalah seorang pelawak tunggal (komika) dan aktor Indonesia.

2. Adjie Pangestu
Adjie :Kesaktian, hikmah, luhur
Pangestu : Berkah, restu
Adjie Pangestu (lahir di Semarang, 5 November 1969; umur 49 tahun) adalah seorang bintang sinetron dan model berkebangsaan Indonesia.

3. Ali Yugo
Ali :Yang mulia, yang tinggi kedudukannya
Yugo :Perasaan pada keadilan
Ali Yugo (lahir di Makassar, 17 Maret 1907 – meninggal 18 Februari 1970 pada umur 62 tahun) (Ali Joego) adalah seorang pemain film di era tahun 1940an hingga era tahun 1960an. Masa kanak-kanaknya dihabiskan di Singapura.

4. Alvaro Maldini
Alvaro :Keadilan, bijaksana
Maldini :Kawan yang tegas dan berani
Alvaro Maldini Siregar dikenal pula dengan panggilan Aldi Maldini atau Aldi (sebelumnya juga dikenal dengan nama Aldi CJR; lahir di Jakarta, 14 April 2000; umur 19 tahun) merupakan aktor berkebangsaan Indonesia.

5. Emir Mahira
Emir : Pangeran yang mempesona
Mahira : lembut
Emir Mahira (lahir di Jakarta, 19 September 1997; umur 21 tahun) adalah aktor Indonesia yang mulai dikenal sejak berperan sebagai Bayu Purnomojati dalam film Garuda di Dadaku dan Garuda di Dadaku 2.

6. Julian Kunto
Julian :Orang pertama yang rendah hati
Kunto : Senjata sejenis tombak pendek
Julian Kunto merupakan seorang aktor berkebangsaan Indonesia.

7. Ricky Harun
Ricky :Jalan penghidupan yang tentram, merdeka, bahagia dan sempurna
Harun :Mulia, besar, unggul
Ricky Chilnady Pratama Harun (lahir di Bandung, 12 Januari 1987; umur 32 tahun) adalah pemain sinetron berkebangsaan Indonesia.

8. Yoga Pratama
Yoga :Perasaan pada keadilan
Pratama :paling untung
Yoga Pratama dikenal luas dengan bermain dalam film-film yang dibintangi Warkop DKI.

9. Zidni Adam
Zidni :Pemberian, memberikan
Adam : Bumi
nama yang diambil dari nama Zidni Adam Zawas (lahir di Jakarta, 5 Agustus 1989; umur 29 tahun) adalah aktor berkebangsaan Indonesia.

10. Sule Sutisna
Sule :Suka Berpetualang
Sutisna :Kehendak yang baik
nama yang diambil dari nama artis indonesia Entis Sutisna (lahir di Cimahi, 15 November 1976; umur 42 tahun),[2] adalah pelawak, pembawa acara, penyanyi, dan aktor berkebangsaan Indonesia. Ia dikenal karena kemampuan membuat lelucon spontan yang responsif dan kreatif.

11. Ridwan Abdul Ghani
Ridwan : Keridhoan
Abdul Ghani :Hamba Allah Yang Kaya
Ridwan Abdul Ghani (lahir di Jakarta, 3 Februari 1988; umur 31 tahun) adalah seorang pemeran pria Indonesia. Ia melakukan debut dalam film layar lebar dalam film Oh Baby pada tahun 2008.

12. Putu Wijaya
Putu :Hadiah dari Tuhan
Wijaya : Abadi, penyelamat
NAMA YANG DIAMBIL NAMA Gusti Ngurah Putu Wijaya (lahir di Puri Anom Tabanan, Tabanan, Bali, 11 April 1944; umur 75 tahun) adalah seorang sastrawan yang dikenal serba bisa. Ia adalah seorang pelukis, penulis drama, cerpen, esai, novel, skenario film, dan sinetron.[1]

13. Kevin Anggara
Kevin :Indah
Anggara :Yang terpuji
Kevin Anggara (lahir 16 Maret 1997) adalah seorang aktor, blogger, penulis dan selebriti YouTube Indonesia yang sebelumnya dikenal sebagai selebriti Instagram dengan nama pengguna KevinChocs. Pada tahun 2014, Kevin berperan dalam film Ngenest The Movie yang disutradarai oleh Ernest Prakasa.

14. Mubarak Sungkar
Mubarak :Diberkati dengan keberuntungan,Yang Diberkati
Sungkar :Pembawa keberuntungan dan kebahagiaan
DIAMBIL DARI NAMA Mubarak Ali Sungkar yang lebih dikenal sebagai Mark Sungkar (lahir di Surakarta, Jawa Tengah, 22 Oktober 1948; umur 70 tahun) adalah pemeran dan sutradara Indonesia.

15. Jordi Onsu
Jordi : Merendahkan diri atau mengalir
Onsu :Jimat
Jordi Onsu (lahir di Jakarta, 12 Juni 1993; umur 26 tahun) adalah pemeran dan pembawa acara televisi berkebangsaan Indonesia. Ia merupakan adik dari presenter Ruben Onsu.

To top