Nama Bayi Laki Laki Asal Bahasa Dan Artinya

25+ Nama Bayi Laki Laki Sunda Sansekerta Terpopuler

Nama Bayi Laki Laki Sunda Sansekerta – bayilelakiku.com. Bukan hanya sebagai identitas, nama bayi laki-laki dari berbagai bahasa juga memiliki arti yang mendalam berisi doa dan harapan kedua orangtua untuk sang buah hati.

Deretan nama bayi laki laki sunda sansekerta ini bisa Ayah dan Bunda pergunakan untuk nama depan, nama tengah, maupun nama belakang anak laki laki kesayangan.

Nama-nama dengan berbagai bermakna seperti pemimpin, kuat, serta sabar ini sangat cocok untuk disematkan pada anak kesayangan.

Nah, berikut ini beberapa 25+ nama bayi laki laki sunda sansekerta terpopuler dari 2 kata yang bisa Bunda dan Ayah pilih dan berikan untuk anak putra.

Nama Bayi Laki Laki Sunda Sansekerta

Kombinasi Nama Bayi Laki Laki Dari Sunda Sansekerta

1. Dipta Abimata : Bayi laki laki yang mempunyai harapan baik dan memiiliki pribadi yang cerah.

Dipta : Berkilauan
Abimata : Harapan, kasih, penghargaan

2. Fazwan Cawistra : Laki laki yang tumbuh dengan baik, tinggi dan kelak dapat jodoh yang sempurna.

Fazwan : Tumbuh tinggi seperti bintang-bintang
Cawistra : Jodoh

3. Anang Indrayan : Lelaki yang mampu menjadi pemimpin yang baik dan pembawa keindahan.

Anang : Suka keindahan
Indrayan : Pemimpin langit

4. Kiran Harsana : Anak cowo yang memiliki pancaran hidup yang gembira dan menyenangkan.

Kiran : Pancaran sinar
Harsana : Gembira

5. Indra Arnawama : Anak laki laki yang berjiwa lembut, baik dan berwawasan luas.

Indra : Lembut
Arnawama : Samudra

6. Prama Kurniawan : Bayi laki-laki bungsu yang lahir dengan baik dan penuh berkah Tuhan.

Prama : Terakhir, penghabisan, dasar, pokok
Kurniawan : Laki-laki karunia Tuhan

7. Maman Ramanda : Anak lelaki yang diberi kehidupan yang riang gembira dan menyenangkan oleh Allah.

Maman : Laki-laki
Ramanda : Kegembiraan yang menyenangkan

8. Sandya Komar : Seorang putra yang lahir dibulan yang baik dan berjiwa satu.

Sandya : Persatuan
Komar : Bulan

9. Gugun Vardhamma : Anak cowo yang berhasil tumbuh dengan baik dan berguna bagi banyak orang.

Gugun : Orang yang berguna
Vardhamma : Pertumbuhan

10. Vilas Jayadarma : Anak laki laki yang memiliki kehidupan yang tenang, baik dan wijaya.

Vilas : Ketenangan, kesejukan
Jayadarma : Jalan hidup yang baik dan berjaya

11. Karta Maheswara : Laki laki yang tangguh, aman damai dan rupawan layaknya seorang dewa.

Karta : Aman
Maheswara : Nama lain Dewa Siwa

12. Sesep Nararya : Bayi laki laki berwajah tampan yang selalu dimuliakan Tuhan.

Sesep : Tampan
Nararya : Yang dimuliakan

13. Pandya Sukarya : Seorag cowo yang suci, bijaksana dan berhasil dengan sempurna.

Pandya : Orang suci dan bijaksana
Sukarya : berhasil

14. Raka Surawijaya : Bayi laki laki yang wijaya, sukses dan lahir bertepatan di bulan purnama.

Raka : Bulan purnama
Surawijaya : Dewa kejayaan

15. Tatang Sahasya : Anak cowo yang lahir dari keturunan bangsawan, kuat dan agung.

Tatang : Juragan, bangsawan
Sahasya : Kuat, agung

16. Varen Yogaswara : Anak lelaki anugerah Allah yang paling terbaik dan punya suara persatuan.

Varen : Terbaik
Yogaswara : Suara untuk bersatu

17. Vasant Wijaya : Bayi laki laki pertama yang terlahir pada musim semi dan pembawa kejayaan hidup semua orang.

Vasant : Musim semi
Wijaya : Pertama yang berjaya

18. Ujang Yasawirya : Anak cowo sunda yang mampu membawa kebaikan-kebaikan sifat sepanjang hidupnya.

Ujang : Panggilan untuk anak laki-laki sunda
Yasawirya : Jasa dan kebajikan

19. Sangga Wanandra : Laki laki yang kelak jadi penopang kehidupan yang baik dan tangguh.

Sangga : Penopang
Wanandra : Perjalanan sang jantan

20. Surya Rahardja : Bayi laki laki yang cerah, bahagoa dan indah.

Surya : Matahari
Rahardja : Bahagia, kebahagiaan

21. Pandya Tarendra : Seorang pangeran yang suci, gemilang dan arif bijaksana.

Pandya : Orang suci dan bijaksana
Tarendra : Pangeran bintang

22. Harja Pranaya : Bayi lelaki yang menjadi sosok pemimpin rohani yang baik nan ramai.

Harja : Ramai
Pranaya : Pemimpin rohani

23. Nanda Jaya : Anak cowo yang mampu menebarkan kebahagiaan, kemenangan serta kejayaan untuk semua umat manusia.

Nanda : Kebahagiaan
Jaya : Menang, berjaya

24. Dana Jayakrishna : Seorang bayi laki laki yang kaya raya, hidup harmonis dan gembira.

Dana : Kaya
Jayakrishna : Kegembiraan dan pernikahan

25. Ishan Durahman : Laki laki yang terus bersinar terang dengan cinta kasih yang tulus.

Ishan : Matahari
Durahman : Pengasih

26. Edi Hansraj : Bayi laki laki yang indah dan berkedudukan tinggi.

Edi : Indah
Hansraj : Raja angsa-angsa

27. Ghiyan Gandana : Anak laki laki yang harum dan berwawasan luas.

Ghiyan : Pengetahuan
Gandana : Harum

28. Gilang Vikrama : Anak cowo yang bersinar, baik dan penuh keberanian dalam dirinya.

Gilang : Cahaya
Vikrama : Berani

29. Raka Diratama : Lelaki yang lahir pada bulan purnama dan diiringi sifat penyabar.

Raka : Bulan purnama
Diratama : Sabar

30. Bayu Bimantara : Bayi laki laki yang penuh kesejukan hidup, baik dan berjiwa kepemimpinan.

Bayu : Angin
Bimantara : Penguasa udara

Sekian artikel tentang 25+ nama bayi laki laki sunda sansekerta terpopuler bermakna pemimpin, kuat, dan sabar. Pilihan nama bayi laki-laki dari berbagai bahasa manakah yang akan Mama dan Papa gunakan?

To top